Beranda Peristiwa Warga Tangerang Bingung, Banyak Pohon Tumbang Akibat Hujan dan Angin Kencang

Warga Tangerang Bingung, Banyak Pohon Tumbang Akibat Hujan dan Angin Kencang

BERBAGI
Tangerang

TANGERANG, BeritaTangsel.com – Sejumlah ruas jalan di Kota Tangerang lumpuh akibat pohon tumbang di karenakan Hujan deras yang dibarengi angin kencang, Kamis kemarin. Akibat pohon tumbang di antaranya sepanjang Jalan Veteran di mana terdapat 4 titik pohon tumbang.

Slamet Riyadi, warga sekitar memberitahukan pohon tumbang disebabkan hujan dan angin kencang.

BacaJuga : Wakil Walikota Tangsel Sidak Pasar Jelang Natal dan Tahun Baru Temukan Harga Sembako Naik

Karena pohon tumbang, arus jalan di sekitar persimpangan Tugu Adipura Kota Tangerang macet total.

Pengendara yang lewat, Asdila bingung mencari jalan lantaran di beberapa jalan lainnya mengalami kemacetan yang sama parah hal serupa yakni padatnya lalu lintas di sebabkan oleh pohon yang tumbang.

Pihak Dinas PUPR Kota Tangerang memberitahukan, tidak sedikit jalan tertutup akibat pohon tumbang.

BacaJuga : Melalui PKM, Mahasiswa/i UNPAM Ajak Warga Kampung Pemulung Jaga Kebersihan Lingkungan

Tidak hanya jalan veteran ada juga beberapa jalan lainnya ikut macet karena pohon tumbang yakni Jalan A Dimyati, Jalan TMP Taruna, dan Jalan Perintis Kemerdekaan.

Untuk memperbaiki jalan yang di sebabkan oleh pohon tumbang, DPUPR Kota Tangerang memerintahkan 8 personel yang dibantu Dinas Pertamanan yang mengerahkan 3 personel untuk memindahkan pohon tumbang, agar tak membuat kemacetan arus lalu lintas.

BacaJuga : Sopir Angkot “Si Benteng” Lecehkan Salah Satu Penumpangnya di Jatiuwung

Baca Juga :  Sambut Pondok Aren Berkibar, Tokoh Masyarakat RW 001 dan RW 003 Pondok Betung Berikan 100 Dus Air Minum