Beranda Berita Photo Lomba Cipta Lagu Dalam Rangka Pembinaan Seni Budaya Lokal Tingkat kecamatan Setu...

Lomba Cipta Lagu Dalam Rangka Pembinaan Seni Budaya Lokal Tingkat kecamatan Setu Tangsel

BERBAGI

Setu, Beritatangsel.com – Bertempat di aula Kecamatan Setu Kota Tangerang selatan jadi ajang lomba cipta lagu dalam rangka pembinaan seni budaya lokal diwilayah Kecamatan Setu.

Ajang lomba lagu tingkat kecamatan ini ada kreteria yang harus di ikuti :
1. Peserta lomba lagu merupakan warga Ke Camatan Setu.
2. Peserta pencipta lagu adalah ; perongan.

3. Peserta cipta lagu adalah : pencipta dari lagu yang ikut dilombakan.
4. Peserta bertanggung jawab atas ke aslian lagu tersebut.( lirik dan notasi).
5. Peserta wajib melampirkan KTP kecamatan Setu serta biodata lainnya, dan membuat pernyataam tertulis diatas materai.

Kreteria Umum.
1. Merupakan karya cipta yang orsinil ( asli) bukan gubahan.
2. Lagu belum dipublikasikan secara komersil dan / atau di ikutkan dalam lomba.
3. Subtansi lagu diwajibkan berasal dari dan / atau mengandung visi misi dan mengandung budaya lokal kecamatan setu, dengan tema menggugah, mendorong, semangat dan optimisme.
4. Lirik Lagu menggunakan budaya lokal yang baik dan benar.
5. Peserta wajib menyertakan lirik lagu secara tertulis disertakan dengan notasi.
6. Lagu direkam dan di nyanyikan dengan di iringi minimal 1. alat musik.
7. Lagu dikirim dalam bentuk keping CD, flashdisk dengan format MP.3.

Kasi Kesos H. Jamila Spd. menjelaskan pada media beritatangsel com. Bahwa lomba cipta lagu tingkat kecamatan setu ini sudah kedua kali diselenggarakan dan Alhamdullah dalam lomba cipta lagu kali ini peserta cukup banyak dan antusias dan mereka peserta lomba telah mengikuti mekanisme atau persyaratan yang telah ditentukan oleh panitia, ujarnya. (Anto)

Baca Juga :  HMI: Tangsel Bukan Smart City