Timnas Indonesia U-19 Vs Thailand di Final Piala AFF U-19 2024: Garuda Nusantara Kalah Dominan, tetapi Efektif Manfaatkan Peluang

banner 468x60

Beritatangsel.com —Timnas Indonesia U-19 mendominasi ketika bertemu Thailand pada final Piala AFF U-19 2024. Meski begitu, Tim Garuda Nusantara berhasil memanfaatkan peluang dengan baik dan berhasil membungkam Tim Gajah Perang.

Pertandingan di gelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin (29/7/2024) malam WIB, Sejak bola digulirkan, Tim Garuda Nusantara mendapat perlawanan sengit dari Timnas Thailand U-19.

Bacaan Lainnya
banner 300x250

Berdasarkan statistik yang dicatat Lapang bola, Timnas Indonesia U-19 hanya mencatatkan 35 persen penguasaan bola, berbanding 65 persen milik Thailand.

Anak asuh Indra Sjafri tersebut juga melepaskan enam tembakan yang tiga di antaranya mengarah ke gawang. Di sisi lain, Timnas Thailand U-19 memperoleh tiga peluang bagus dari 16 kesempatan.

Ke dua tim tak terlalu jauh berbeda. Timnas Indonesia U-19 mencatatkan akurasi umpan 82 persen, sedangkan Timnas Thailand U-19 menorehkan 89 persen.

(Red/Jar)

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *