Beranda Berita Photo Dikopi Coffee, Cafe dengan Kopi dan Mesin Terbaik di Kelasnya

Dikopi Coffee, Cafe dengan Kopi dan Mesin Terbaik di Kelasnya

BERBAGI

Tangerang Selatan, Beritatangsel.com — Buat kamu yang bosan mengunjungi tempat itu-itu saja, ada salah satu Cafe di Tangsel. Di sana selain bisa menikmati menu-menu yang nikmat, kamu juga akan disuguhkan dengan desain yang Instagramable.

Namanya Dikopi Coffee berlokasi di Jalan Cirendeu Raya No 53, Ciputat, Tangsel. ( didalam area SPBU Pertamina 3415402, sebrang KFC )

Dikopi Coffee menyediakan berbagai jenis kopi mulai dari menu Espresso Based seperti Espresso, Picollo, Macchiato, Cafe Mocca, Cafe Latte, Cappuccino, Irish Vanilla Latte, Vanilla Latte, Hazelnut Latte, dan Caramel Latte.

Tak hanya itu ada juga menu Only For You seperti Vanilla Chocolatte, Hazelnut Chocolatte, Caramel Chocolatte, Matcha Latte, Korea Strawberry Latte, Iced Rambut Nenek, Strawberry Latte, Lychee Mojito, Lychee Susu, Manggo Summer, Orange Juice, Watermelon Juice, Guava Juice, dan Affogato.

Selain itu ada juga menu Signature seperti Dikopi Susu, Dikopi Susu Aren, Dikopi Maxmint, Dikopi Hitam, Dikopi Susu Regal, Dikopi Salt Shakerato dan Dikopi Chancoal Latte.

Buat kamu pencinta tea Dikopi Coffee juga menyediakan menu Tea Time seperti Fox’s Tea Lychee, Fox’s Tea Mixed Berries, Pure Camomile Tea, English Breakfast Tea, Lychee Tea, Iced Tea dan Hot Tea.

Dikopi Coffee juga mempunyai kopi siap jadi dengan ukuran 250 ml dan 1 L seperti Dikopi Susu Aren, Irish Vanilla Latte, Hazelnut Latte, Salted Caramel Latte, Vanilla Latte dan Maxmint.

Dikopi Coffee dapat dipesan melalui aplikasi Go Food (Dikopi Coffee)

Bagi anda yang berminat membuka franchise Dikopi Coffee atau DikopiCoffee Express dapat menghubungi nomor telepon 085939602769

Dikopi Coffee
Cirendeu Raya No 53, Ciputat, Tangsel. ( didalam area SPBU Pertamina 3415402, sebrang KFC )
Jam Operasional : Senin – Minggu 09.00 – 21.30 WIB.

Baca Juga :  Ini 9 Tempat Wisata Menarik Yang Wajib Anda Kunjingi di Tangerang Selatan

Jangan ragu untuk datang dan menikmati setiap menu yang ditawarkan, Atau kalau ingin mengunjungi seseru apa Cafe ini, bisa kunjungi akun Instagram @dikopi.kopi